Langsung ke konten utama

Fakta menarik tentang benua antartika

Ada 6 benua yang ada di dunia ini, yakni Asia, Afrika, Amerika, Australia, Eropa, dan Antartika. Dari semua benua tersebut mungkin yang jarang dibahas adalah poin terakhir. Pasalnya nyaris tidak ada manusia yang sanggup hidup di Benua Antartika yang sangat dingin.

Benua ini terletak di kutub selatan dan jauh dari kehidupan manusia yang rata-rata tinggal di kawasan khatulistiwa. Selain terkenal dengan suhunya yang sangat ekstrem, ada lagi beberapa fakta menarik tentang benua yang satu ini

1. Gurun terbesar ada di benua ini
Gurun tak melulu seputar hamparan pasir yang luas dan kering. Di Antartika terdapat gurun es yang dingin dan menjadi gurun terbesar di dunia.

2. Terdapat gunung berapi
Meski memiliki suhu dingin dan dikelilingi es, tapi faktanya di Antartika juga terdapat gunung berapi. Menariknya, apabila gunung ini meletus tidak mengeluarkan api atau lava, melainkan kristal-kristal es.

3. Tidak semuanya es
Jika anda berpikiran bahwa di Antartika hanya ada es, maka anggapan anda salah besar. Faktanya di benua ini terdapat 300 danau hasil dari es yang mencair.

4. Gereja juga ada disini
Bagi anda kaum Nasrani yang kebetulan berkunjung ke Antartika, jangan khawatir tidak bisa menjalankan ibadah. Sebab disini terdapat 7 gereja yang dibangun untuk umat Nasrani.

5. Ada air berwarna merah darah
Satu pemandangan menarik di Antartika adalah keberadaan air terjun dimana airnya berwarna merah darah. Air tersebut bukan darah asli, melainkan besi-oksida atau besi karat yang tercemar saltwat.

source : bacatulisan
.
.
www.spoters-media.com  

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mengapa pesawat berwarna putih?

Seperti warna hitam yang menyerap panas, maka warna putih akan memantulkannya. Dengan warna putih, bagian dalam kabin pesawat juga terasa lebih dingin. Cat dengan warna-warna terang seperti merah akan lebih terlihat saat teroksidasi. Akibatnya, warna merah dalam waktu sebentar berubah menjadi merah muda seperti luntur dan tidak menarik lagi. Alhasil, biaya perawatan dan pengecatan ulang pesawat menjadi lebih mahal. Sementara warna putih lebih tidak terlihat saat kusam atau luntur. Bagian badan pesawat yang terbuat dari bahan plastik atau komposit, misalnya karbon, kaca fiber, dan sebagainya harus dicat dengan warna terang. Dan, sebisa mungkin transparan. Jadi, untuk menyeragamkan warnanya, maskapai penerbangan memilih warna cerah seperti putih dan abu-abu terang. Sumber: tribunnews.com

Makna lagu Ed Sheeran pada Album Divide

Pada tahun 2017 ini, akhirnya Ed Sheeran merilis album yang berjudul  Divide.  Album ini benar-benar seperti menggemparkan dunia, pasalnya baru beberapa hari dirilis, album ini langsung masuk ke puncak  c hart  dunia seperti  Billboard Hot Chart  dan  Official UK TOP 40.  Penjualan album pelantun tembang  Photograph  ini juga melejit dan laris manis dipasaran. Ke-16 lagu dalam album ini ternyata benar-benar mampu mencuri hati penggemarnya. Penasaran kan sebenarnya apa isi dan makna lirik lagu Ed Sheeran dalam album terbarunya hingga mampu membuat penikmat musik jatuh hati? Ini dia ulasannya untuk kalian! Eraser HDwallsize.com Dalam lagu berjudul  Eraser  ini, ada sesuatu yang unik nih. Kalian akan mendengarkan suara Ed Sheeran yang lain.  Yup! It's a rap!  Makanya kalian yang bener-bener  nge-fans  dengan suara emasnya wajib dengerin lagu ini! Karena kalian akan mendengarkan sisi lain suara Ed Sheeran, yang biasanya terdengar ringan. Makin penasaran dan pengen buru-buru  d

6 Fakta Menarik Di Balik Lagu Dusk Till Dawn

foto: billboard.com  |  www.billboard.com Tepat 7 September 2017 kemarin, Zayn merilis  music video  single terbarunya yang berjudul  Dusk till Dawn  yang ia garap bersama Sia. Ia juga menggandeng Jemima Kirke sebagai lawan mainnya di music video ini. Belum genap 24 jam, namun single ini telah menarik perhatian banyak orang, dan ternyata banyak fakta menarik di balik single Zayn kali ini. Berikut fakta menarik di balik lagu tersebut. Arti dari “Dusk till Dawn” Arti secara harfiah,  Dusk till dawn berarti senja hingga fajar. Ternyata tidak sedangkal itu makna judul lagu ini apalagi bila digabungkan dengan salah satu liriknya “ Baby, I am right here. I’ll be with you from dusk till dawn. ” Liriknya memiliki arti “Sayang, aku di sini dan aku akan tetap di sini dari senja hingga fajar.” Hal tersebut memiliki makna bahwa Zayn akan tetap berada di samping seseorang yang ia sayangi sampai kapanpun. Ahh, romantis ya! Dusk till Dawn  ini ternyata love song, lho! Banya