Pernah nggak, kamu langsung memakai baju baru tanpa mencucinya terlebih dahulu? Kalau kamu pernah (atau bahkan sering), sudah saatnya kamu hentikan kebiasaan buruk ini. Tanpa disadari, kebiasaan ini bisa membuat kamu terinfeksi jamur dan iritasi kulit, lho!
Pakaian baru yang nggak dicucisangat mungkin menjadi sarang bakteri, jamur, dan kutu untuk berkembang. Belum lagi dengan adanya bahan kimia yang menempel di baju baru tersebut.
Saat pakaian dikirim dari pabrik menuju store, biasanya paket berisi pakaian itu diberi bahan kimia biar jamur nggak akan tumbuh selama proses pengiriman.
Salah satunya adalah resin formaldehid yang dipakai untuk mencegah pertumbuhan jamur dan menjaga pakaian nggak gampang kusut. Bahan kimia ini bisa menimbulkan reaksi di kulit, seperti eksim yang membuat kulit merah-merah, gatal dan bersisik.
Selain bahan kimia tersebut, di beberapa pakaian terdapat azo-aniline atau zat pewarna pakaianyang bisa menimbulkan reaksi alergi untuk kulit sensitif.
Duh, nggak kebayang kan, bahan kimia itu menempel di badan kita! Jangan lupa untuk mencuci bersih terlebih dahulu pakaian barumusebelum dikenakan, ya!
Sumber: GADISmagz
Pakaian baru yang nggak dicucisangat mungkin menjadi sarang bakteri, jamur, dan kutu untuk berkembang. Belum lagi dengan adanya bahan kimia yang menempel di baju baru tersebut.
Saat pakaian dikirim dari pabrik menuju store, biasanya paket berisi pakaian itu diberi bahan kimia biar jamur nggak akan tumbuh selama proses pengiriman.
Salah satunya adalah resin formaldehid yang dipakai untuk mencegah pertumbuhan jamur dan menjaga pakaian nggak gampang kusut. Bahan kimia ini bisa menimbulkan reaksi di kulit, seperti eksim yang membuat kulit merah-merah, gatal dan bersisik.
Selain bahan kimia tersebut, di beberapa pakaian terdapat azo-aniline atau zat pewarna pakaianyang bisa menimbulkan reaksi alergi untuk kulit sensitif.
Duh, nggak kebayang kan, bahan kimia itu menempel di badan kita! Jangan lupa untuk mencuci bersih terlebih dahulu pakaian barumusebelum dikenakan, ya!
Sumber: GADISmagz
Komentar
Posting Komentar